Biaya Umroh Promo 2025–2026 Super Hemat 20 Jutaan

Biaya Umroh Promo 2025–2026 bersama Alhijaz Indowisata ditawarkan dengan harga mulai Rp 24 jutaan hingga Rp 28 jutaan sekamar berempat, tergantung pilihan hotel, tipe kamar, tanggal keberangkatan, dan fasilitas yang diambil. Jamaah dapat memilih durasi perjalanan 9, 10, 12 hingga 15 hari dengan jadwal keberangkatan pasti. Program ini juga tersedia dalam versi Umroh Plus ke destinasi populer seperti Thaif, Turki, Mesir, Dubai, dan Al Ula, cocok bagi pasangan, keluarga, maupun rombongan yang ingin beribadah dengan nyaman dan berkesan.

Biaya Umroh Promo 2025-2026  Super Hemat !

Biaya Umroh Promo 2025-2026 Ibadah Khusyuk, Nyaman, dengan Paket Lengkap, Harga Promo, Hemat

Biaya umroh Promo kini semakin diminati oleh calon jamaah yang ingin berangkat ke Tanah Suci dengan harga hemat namun tetap mendapatkan pelayanan terbaik. Melalui program biaya umroh promo 2026, Alhijaz Indowisata menghadirkan kesempatan bagi siapa pun yang ingin menunaikan perjalanan spiritual dengan biaya terjangkau dan proses pendaftaran yang mudah. Harga yang kompetitif, sistem pembayaran fleksibel, serta jadwal keberangkatan rutin membuat program ini menjadi pilihan cerdas bagi jamaah modern.

Program Biaya Umroh Promo 2025-2026 ini dirancang untuk memberikan kenyamanan dan efisiensi bagi jamaah dari berbagai kalangan—baik keluarga, pasangan, maupun rombongan. Dengan berbagai pilihan paket umroh promo dan jadwal keberangkatan setiap bulan, Anda dapat menyesuaikan waktu dan anggaran sesuai kebutuhan. Jika Anda mencari biaya umroh 2026 yang hemat namun tetap berkualitas, Alhijaz Indowisata siap menjadi mitra terpercaya perjalanan menuju Tanah Suci.

Keunggulan Program Biaya Umroh Promo 2025-2026

Program Biaya Umroh Promo 2025-2026 bersama Alhijaz Indowisata menawarkan banyak keunggulan yang menjadikannya incaran bagi calon jamaah di seluruh Indonesia. Tak hanya soal harga hemat, tetapi juga kualitas pelayanan dan fasilitas yang selalu dijaga. Berikut beberapa keunggulan utama yang membuat paket ini begitu diminati:

  • Harga Hemat dengan Fasilitas Lengkap
    Meskipun harga termasuk kategori biaya umroh promo, fasilitas yang disediakan tetap lengkap dan nyaman, mencakup hotel bintang 4–5, transportasi AC modern, serta konsumsi halal berkualitas.
  • Jadwal Keberangkatan Pasti dan Fleksibel
    Keberangkatan tersedia setiap bulan sepanjang tahun 2026, memudahkan calon jamaah memilih waktu sesuai rencana pribadi atau keluarga tanpa harus menunggu lama
  • Banyak Pilihan Paket Promo
    Tersedia beragam paket umroh promo 2026, mulai dari paket reguler hingga umroh plus ke destinasi seperti Turki, Dubai, Thaif, dan Mesir. Semua dirancang agar jamaah bisa menikmati pengalaman spiritual dan wisata sejarah sekaligus.
  • Pembimbing Berpengalaman dan Profesional
    Jamaah dibimbing langsung oleh pembimbing bersertifikat yang berpengalaman, memastikan pelaksanaan ibadah sesuai sunnah Rasulullah ﷺ dari awal hingga akhir perjalanan.
  • Harga Transparan Tanpa Biaya Tersembunyi
    Semua rincian biaya umroh 2026 disampaikan secara terbuka. Alhijaz tidak mengenakan biaya tambahan di luar paket, sehingga jamaah merasa aman dan percaya sejak awal.

Program Biaya Umroh Promo 2025-2026 Alhijaz Indowisata

Program Biaya umroh murah 2025-2026 Alhijaz Indowisata hadir dalam berbagai pilihan durasi yang fleksibel, mulai dari 9, 10, 12 hingga 15 hari. Setiap paket sudah termasuk tiket pesawat pulang-pergi, visa umroh, hotel berbintang, transportasi nyaman, serta bimbingan ibadah penuh. Semua disiapkan dengan manajemen profesional agar jamaah dapat beribadah tanpa khawatir urusan teknis perjalanan.

Selain paket reguler, tersedia juga pilihan Paket Umroh Plus bagi jamaah yang ingin memperluas pengalaman spiritual dan wisata sejarah Islam. Beberapa program favorit antara lain Umroh Plus Turki Cappadocia, Umroh Plus Dubai, Umroh Plus Thaif, dan Umroh Plus Mesir. Setiap perjalanan dirancang agar jamaah tidak hanya menjalankan ibadah, tetapi juga menyaksikan langsung keindahan serta jejak sejarah Islam di berbagai negara.

City Tour Madinah dan Makkah dalam Program Umroh Promo 

Salah satu nilai tambah dari Biaya Umroh Murah 2025-2026 Alhijaz Indowisata adalah adanya City Tour Madinah dan Makkah. Program ini memberikan pengalaman spiritual yang lebih mendalam sekaligus menambah wawasan sejarah Islam.

Di Madinah, jamaah diajak berziarah ke Masjid Quba, Masjid Qiblatain, Jabal Uhud, serta Makam Baqi tempat para sahabat Rasul dimakamkan. Setiap destinasi memiliki makna sejarah yang dijelaskan langsung oleh pembimbing berpengalaman.

Sementara di Makkah, jamaah berkesempatan mengunjungi Jabal Tsur, Jabal Nur (Gua Hira), Mina, Arafah, hingga Jabal Rahmah. City Tour ini bukan sekadar wisata religi, tetapi juga bentuk pembelajaran spiritual agar jamaah dapat memahami lebih dalam perjuangan Nabi Muhammad ﷺ dan para sahabat dalam menegakkan Islam.

Wujudkan Impian Anda Bersama Travel Terbaik

Sebagai travel umroh resmi berizin Kemenag, Alhijaz Indowisata berkomitmen memberikan layanan terbaik dengan biaya umroh murah, biaya umroh promo, dan biaya umroh 2026 yang tetap berkualitas. Dengan pengalaman panjang melayani ribuan jamaah dari seluruh Indonesia, Alhijaz memastikan setiap perjalanan berlangsung aman, nyaman, dan penuh keberkahan.

Program Biaya Umroh Promo 2025-2026 Alhijaz Indowisata siap membantu Anda mewujudkan impian menuju Tanah Suci. Segera daftarkan diri bersama keluarga dan nikmati berbagai pilihan paket seperti Umroh 9 Hari, 12 Hari, 15 Hari, Umroh Plus Turki, Umroh Plus Dubai, Umroh Plus Thaif dan Umroh Plus Mesir. Jadwal keberangkatan tersedia setiap bulan dengan promo menarik dan kuota terbatas.

Saatnya wujudkan niat suci menuju Tanah Haram bersama travel terpercaya. Jangan tunda lagi. Segera amankan promo umroh 2026 bersama Alhijaz Indowisata, nikmati kemudahan pendaftaran, harga bersahabat, dan keberangkatan yang pasti.  Umroh nyaman, ibadah khusyuk, harga hemat — hanya bersama Alhijaz Indowisata.

Jadwal Biaya Umroh 2025-2026

Keberangkatan

Program Biaya Umroh Promo 

Harga (Quad)
25 Okt 2025Biaya Umroh Milad + Thaif & Red Sea 10 Hari / Saudia (Med–Jed)Rp 30,9 Juta (*4)
19 Nov 2025Biaya Umroh Plus Thaif & Red Sea 10 Hari (Kereta Cepat) / Saudia (Med–Jed)Rp 30,9 Juta (*4)
21 Nov 2025Biaya Umroh Plus Mesir & Thaif 12 Hari (Kereta Cepat) / EgyptAir (Jed–Jed)Rp 36,5 Juta (*4)
23 Nov 2025Biaya Umroh Jum’atain Thaif 15 Hari (Kereta Cepat) / Saudia (Jed–Med)Rp 35,7 Juta (*4)
04 Des 2025Biaya Umroh  9 Hari (Kereta Cepat) / Saudia (Med–Jed)Rp 29,9 Juta (*4)
06 Des 2025Biaya Umroh 9 Hari / Garuda Indonesia (Jed–Med)Rp 28,9 Juta (*4)
17 Des 2025Biaya Umroh Plus Istanbul & Cappadocia 16 Hari (Kereta Cepat) / Saudia (Med–Jed)Rp 47,5 Juta (*4)
20 Des 2025Biaya Umroh 9 Hari (Kereta Cepat) / Saudia (Jed–Med)Rp 33,3 Juta (*4)
31 Des 2025Biaya Umroh Ekonomis 9 Hari / Lion Air (Jed–Jed)Rp 26,5 Juta (*4)
17 Jan 2026Biaya Umroh Promo 9 Hari / Saudia (Jed–Med)Rp 28,7 Juta (*4)
18 Jan 2026Biaya Umroh Jum’atain Thaif & Badar 15 Hari Biaya(Kereta Cepat) / Saudia (Jed–Med)Rp 34,5 Juta (*4)
25 Mar 2026Biaya Umroh Akbar + Red Sea 9 Hari / Saudia (Med–Jed)Rp 29,9 Juta (*4)
25 Mar 2026Biaya Umroh Akbar + Red Sea 9 Hari (Kereta Cepat) / Saudia (Med–Jed)Rp 32,5 Juta (*5)
25 Mar 2026Biaya Umroh Akbar Langsung Jeddah 9 Hari / Saudia (Jed–Jed)Rp 28,9 Juta (*4)

Biaya Umroh Promo  2025-2026

Biaya Umroh Promo 2025 Bulan November

Biaya Umroh  2025 Promo 9 Hari-1

Biaya Umroh Promo 2025 Paket 9 Hari

Biaya Umroh Promo 2025 Paket 9 Hari

🕋 Program PROMO UMROH PLUS RED SEA 10 HARI**
✈️ Peswat SAUDIA Airlines

  • 📅 Berangkat:
    19 November 2025, 07.50 – 14.00 SV 821 — CGK – MED*
  • 📅 Pulang:
    28 November 2025, 03.35 – 17.20 SV 818 — JED – CGK*

🏨 Fasilitas Hotel :

  • 🏨 Hotel Madinah: ODST Almadinah ★★★
  • 🏨 Hotel Makkah: Al Massa Grand / Setaraf ★★★★

💰 Biaya Paket Umroh:

  • 🕌 Quad (sekamar berempat) → Rp 28.900.000 /orang
  • 👨‍👩‍👧 Triple (sekamar bertiga) → Rp 29.900.000 /orang
  • 👥 Double (sekamar berdua) → Rp 31.500.000 /orang

🎁 Perlengkapan & Handling Gratis!
Nikmati ibadah tenang, wisata religi & kunjungan ke Laut Merah (Red Sea) yang menakjubkan 🌅

📞 Segera daftar di Alhijaz Indowisata sebelum kuota promo habis!

Paket Plus Thaif 2025 Hotel Madinah Ods Al Madinah *3 / Setaraf

Hotel Madinah Ods Al Madinah *3 / Setaraf

Fasilitas Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Pesawat Paket Umroh Plus Thaif 2025 Saudia Airlines 

Pesawat Saudia Airlines 

Ittinerary Biaya Umroh 2025 Promo Plus Mesir

Rabu, 19 Nov ‘25 Jakarta- Medinah (Hari 1)

  • 02.50 Rombongan tiba dan berkumpul di gate 2 tiang A Terminal 3 Bandara International Soekarno Hatta, menyerahkan koper dan menerima idcard setelah itu jamaah istirahat dan makan di café Zukavia
  • 03.50 Pengarahan, pembagian paspor dan bording pass serta doa pelepasan kemudian rombongan menuju antrian imigrasi dan masuk ruang tunggu
  • 07.50 Dengan pesawat Saudi Arabia Airlines SV 821 jamaah berangkat menuju kota Medinah Saudi Arabia
  • 14.00 Tiba di bandara Mohammad Abdul Aziz Medina
  • Setelah proses imigrasi selesai, jamaah menuju bus melanjutkan perjalanan menuju hotel
  • 16.00 Tiba di hotel, cek in dan istirahat serta melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.

Kamis, 20 Nov ‘25 Medinah (Hari 2)

  • 07.00 Ziarah Madinah antara lain : Masjid Quba (Masjid pertama yang di bangunRasulullah), melewati Masjid Jum’ah, Masjid Qiblatain, Masjid Tujuh (kawasan gabungan dari 7 mesjid kecil), ziarah ke Jabal Uhud (gunung tempat terjadinya perang Uhud yang dijanjikan Allah merupakan bukit yang ada di Surga) dan berbelanja di Pasar Kurma (pasar di tengah kebun kurma yang menjual oleh-oleh jamaah seperti kurma, zaitun, coklat, kismis, dll , (konditional).
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak
    ibadah sunnah di Masjid Nabawi.
  • 16.00 Ziarah sekitar Masjid nabawi yaitu ke makam Baqi, masjid Ghamamah, masjid Ali bin Abi Thalib, Masjid Abu bakar dll

Jum’at, 21 Nov ‘25 Medinah (Hari 3)

  • 07.00 ziarah Raudlah (Taman Surga yang berada di dalam Masjid Nabawi) dan berziarah ke Makam Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi Wassalam dan kedua sahabatnya Radiyallahu Anhuma yaitu Abu Bakar Asshidiq dan Umar bin Khattab (kondisional).
  • Melaksanakan sholat Jumat dan fadhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi
  • 16.00 Manasik umrah / persiapan keberangkatan ke Mekkah

Sabtu, 22 Nov ‘25 Medinah – Mekkah (Hari 4)

  • 09.00 Koper diletakkan di depan kamar masing-masing
    14.00 cek out hotel menuju Mekkah dengan bus (singgah di Birali untuk miqot).
  • 21.00 Sampai hotel, cek in, makan malam dan istirahat
  • 22.00 Kumpul di lobby untuk bersama-sama menuju Masjidil haram untuk
  • melaksanakan umrah (Thawaf, sa’I dan tahallul)

Ahad, 23 Nov ‘25 Mekkah (Hari 5)

  • Melaksanakan sholat fadhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak
    ibadah sunnah di Masjidil Haram.
  • 16.00 Tawaf Sunnah , mengenal tempat-tempat ijabah di area Ka’bah yaitu Hajar aswad, hijr Ismail, rukun yamani, maqom Ibrahim dll ( kondisional)

Senin, 24 Nov ‘25 Mekkah (Hari 6)

  • 07.00 Ziarah ke Jabal Tsur (Tempat bersembunyinya Rasulullah saat dikerja kaum Quraisy), Padang Arafah (tempat wukuf jamaah haji), Jabal Rahmah (Tempat yang diyakini merupakan bertemunya Nabi Adam dan Siti Hawa), melewati Muzdalifah (Tempat mabit & ambil batu untuk lontar jumrah jamaah haji), melewati Mina (Tempat mabit & lontar jumrah jamaah haji), melewati Jabal Nur/Gua Hira (Gua tempat turunnya wahyu yang pertama untuk Rasulullah) & ambil miqat di Ji’ranah (Kondisional).
  • 13.00 Sampai di hotel makan siang lalu menuju Masjidil Haram untuk Sholat
    Dhuhur kemudian
  • bersama- sama umrah ke-2 (bagi yang berkenan)
  • Melaksanakan sholat fadhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram.

Selasa, 25 Nov ‘25 Mekkah (Hari 6)

  • 08.00 Ziarah ke Makam Ma’la lalu mengunjungi Museum Wahyu/Hira (museum yang menampilkan animasi turunnya wahyu (Kondisional).
  • Melaksanakan sholat fadhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram.

Rabu, 26 Nov ‘25 Mekkah (Hari 8)

  • 08.00 Tawaf Sunnah , mengenal tempat-tempat ijabah di area Ka’bah yaitu Hajar aswad, hijr Ismail, rukun yamani, maqom Ibrahim dll ( kondisional)
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak
    ibadah sunnah di Masjidil Haram.

Kamis, 27 Nov ‘25 Mekkah – Jeddah (Hari 9)

  • 09.00 Koper di letakkan di depan kamar masing-masing,lalu menuju masjidl haram untuk tawaf wada sampai menunggu waktu sholat Dhuhur ( jama’ taqdim dengan Ashar)
  • 14.00 cek out hotel menuju Jeddah untuk City Tour menikmati indahnya Sunset di laut merah ( Beautiful of Redsea with Boat dan berbelanja di pasar cornice (Kondisional).
  • 20.00 Menuju Resto Alromansiah untuk makan malam (kondisional)
  • 22.35 menuju bandara King Abdulaziz Jeddah

Jum’at, 28 Nov ‘25 Jeddah – Jakarta (hari 10)

  • 03.35 Dengan pesawat Saudi Arabia SV 818 jamaah kembali ke tanah air
  • 17.20 Insya Allah Tiba di terminal 3 Bandara Soekarno – Hatta dengan selamat
  • Dengan mengucapkan Alhamdulillahi Robbil Alamiin Kita sampai di Tanah Air.
  • Terima kasih telah mempercayakan PT. Alhijaz Indowisata sebagai agen perjalanan anda. Semoga Ibadah Umroh kita Mabrur. Ami
Biaya Umroh  2025 Promo 9 Hari-1

Biaya Umroh Promo 2025 Paket 9 Hari

Biaya Umroh Promo 2025 Paket 9 Hari

🕋 Program PROMO UMROH 9 HARI (KERETA CEPAT)
✈️ Pesawat SAUDIA Airlines

  • 📅 Berangkat:
    29 November 2025, 19.05 01.05 (+1) SV 819 — CGK – JED
  • 📅 Pulang:
    06 Desember 2025, 16.25 – 06.05 (+1)
    🛬 *SV 820 — MED – CGK*

💼 [ PAKET HEMAT Hotel *3]

  • 🏨 Hotel Madinah: Durrat Al Eiman / Setaraf ★★★
  • 🏨 Hotel Makkah: Maysan Al Maqam (Ex Fajar Badea 2) / Setaraf ★★★

💰 Biaya Paket:

  • 🕌 Quad (sekamar berempat) → Rp 27.900.000 /orang
  • 👨‍👩‍👧 Triple (sekamar bertiga) → Rp 28.900.000 /orang
  • 👥 Double (sekamar berdua) → Rp 30.900.000 /orang

💎 [ PAKET UHUD Hotel *4 ]

  • 🏨 Hotel Madinah:* Al Ritz Al Madinah ★★★★
  • 🏨 *Hotel Makkah:* Prestige (Ex Elaf Al Mashaer) ★★★★★

💰 Biaya Paket Umroh :

  • 👨‍👩‍👧 Quad (berempat sekamar) → Rp 31.900.000 /orang
  • 👨‍👩‍👧 Triple (bertiga sekamar) → Rp 33.300.000 /orang
  • 👥 Double (berdua sekamar) → Rp 35.500.000 /orang

🎁 Perlengkapan & Handling GRATIS!
📞 Segera daftar di Alhijaz Indowisata — Kuota promo terbatas!

Paket Plus Thaif 2025 Hotel Madinah Ods Al Madinah *3 / Setaraf

Hotel Madinah Ods Al Madinah *3 / Setaraf

Fasilitas Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Pesawat Paket Umroh Plus Thaif 2025 Saudia Airlines 

Pesawat Saudia Airlines 

Ittinerary Promo Umroh Desember 2025 Paket 9 Hari

Sabtu, 29 Nov ‘25Jakarta- Jeddah (Hari 1)

  • 14.05 Rombongan tiba dan berkumpul di gate 2 tiang A terminal 3 Bandara International Soekarno Hatta, menyerahkan koper dan menerima idcard setelah itu jamaah istirahat dan
  • makan siang di café Zukafia
  • 15.05 Pengarahan, pembagian paspor dan bording pass serta doa pelepasan kemudian rombongan
    menuju antrian imigrasi dan masuk ruang tunggu
  • 19.05 Dengan pesawat Saudi Arabia Airlines SV 819 jamaah berangkat menuju kota Jeddah

Ahad, 30 Nov ‘25 Jeddah – Mekkah (Hari 2)

  • 01.05 Tiba di bandara King Abdulaziz Jeddah
    Setelah proses imigrasi selesai, jamaah menuju bus melanjutkan perjalanan menuju kota Mekkah
  • Miqot bisa di dalam pesawat (ya’lamlam) atau di bandara Jeddah
  • 03.05 Tiba di hotel, cek in kamar dan istirahat
  • 06.30 Kumpul di lobby untuk bersama-sama menuju Masjidil haram untuk melaksanakan umrah (Thawaf, sa’I dan tahallul)
  • Melaksanakan sholat fadhu berjamaah dan qiyamul lail berjamaah serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram

Senin, 01 Dec ‘25 Mekkah (Hari 3)

  • 08.00 Tawaf Sunnah dan mengenal tempat-tempat ijabah di aera Ka’bah diantara Hajar Aswad, Hijr Ismail, Maqom Ibrahim , Rukun Yamani dll ( kondisonal)
  • Melaksanakan sholat fadhu berjamaah dan qiyamul lail berjamaah serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram

Selasa, 02 Dec ‘25 Mekkah (Hari 4)

  • 07.00 Ziarah ke Jabal Tsur (Tempat bersembunyinya Rasulullah saat dikerja kaum Quraisy), Padang Arafah (tempat wukuf jamaah haji), Jabal Rahmah (Tempat yang diyakini merupakan bertemunya Nabi Adam dan Siti Hawa), melewati Muzdalifah (Tempat mabit & ambil batu untuk lontar jumrah jamaah haji), melewati Mina (Tempat mabit & lontar jumrah jamaah haji), melewati Jabal Nur/Gua Hira (Gua tempat turunnya wahyu yang pertama untuk Rasulullah) & ambil miqat di Ji’ranah (Kondisional).
  • 13.00 Sampai di hotel makan siang lalu menuju Masjidil Haram untuk Sholat Dhuhur kemudian bersama- sama umrah ke-2 (bagi yang berkenan)
  • Melaksanakan sholat fadhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram.

Rabu , 03 Dec ‘25 Mekkah – Medinah (Hari 5)

  • 09.00 Koper diletakkan di depan kamar masing-masing, lalu tawaf wada, menunggu waktu Dhuhur di masjidl haram (jama’ taqdim dengan Sholat Ashar)
  • 14.00 cek out hotel menuju stasiun kereta cepat tujuan kota Medinah.
    20.00 Sampai Medinah, cek in, makan malam dan istirahat

Kamis,04 Dec ‘25 Medinah (Hari 6)

  • 07.00 Ziarah Madinah antara lain : Masjid Quba (Masjid pertama yang di bangun Rasulullah), melewati Masjid Jum’ah, Masjid Qiblatain, Masjid Tujuh (kawasan gabungan dari 7 mesjid kecil), ziarah ke Jabal Uhud (gunung tempat terjadinya perang Uhud yang dijanjikan Allah merupakan bukit yang ada di Surga), berbelanja di Pasar Kurma (pasar di tengah kebun kurma yang menjual oleh-oleh jamaah seperti kurma, zaitun, coklat, kismis, dll / (konditional).
    16.00 Ziarah sekitar masjid nabawi yaitu ke makam Baqi, masjid abu bakar, masjid ali bin abi tholib, masjid ghomamah dll (kondisional)
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.

Jum’at, 05 Dec ‘25 Medinah (Hari 7)

  • 07.00 ziarah Raudlah (Taman Surga yang berada di dalam Masjid Nabawi) dan berziarah ke Makam Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi Wassalam dan kedua sahabatnya Radiyallahu Anhuma yaitu Abu Bakar Asshidiq dan Umar bin Khattab (kondisional).
    Melaksanakan sholat Jum’at dan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.

Sabtu, 06 Dec ‘25 Medinah – Jakarta (Hari 8)

  • 07.00 Koper di letakkan di depan kamar masing-masing
  • 11.25 cek out hotel menuju bandara M o h a m m a d b i n A b d u l a z i z Medinah
  • 16.25 Dengan pesawat Saudi Arabi Airlines SV 820 jamaah kembali ke tanah air

Ahad, 07 Dec ‘25 Jakarta (hari 9)

  • 06.05 Insya Allah Tiba di terminal 3 Bandara Soekarno – Hatta dengan selamat
  • Dengan mengucapkan Alhamdulillahi Robbil Alamiin Kita sampai di Tanah Air.
  • Terima kasih telah mempercayakan PT. Alhijaz Indowisata sebagai agen perjalanan anda. Semoga Ibadah Umroh kita Mabrur. Amin.
Biaya Umroh Murah 2025 Plus Mesir

Biaya Umroh Promo 2025 Plus Mesir

Biaya Umroh Promo 2025 Plus Mesir

📖 Program PROMO UMROH PLUS CAIRO, ALEXANDRIA & TAIF 12 HARI (KERETA CEPAT)

🛬 Pesawat EGYPTAIR

  • 📅 Berangkat:
    21 November 2025 — 00.50 – 07.30 / 14.20 – 17.30 (+2)
    🛫 MS 978 / 671 — CGK – CAI / CAI – JED
  • 📅 Pulang:
    02 Desember 2025 — 03.30 – 04.45 / 07.35 – 22.50
    🛬 MS 664 / 977 — JED – CAI / CAI – CGK

💼 [ PAKET HEMAT Hotel *3]

  • 🏨 Hotel Madinah: ODST Almadinah ★★★
  • 🏨 Hotel Makkah: Al Massa Grand ★★★★

💰 Biaya Paket Umroh :

  • 🕌 Quad (sekamar berempat) → Rp 36.500.000 /orang
  • 👨‍👩‍👧 Triple (sekamar bertiga) → Rp 37.500.000 /orang
  • 👥 Double (sekamar berdua) → Rp 39.200.000 /orang

💎 [ PAKET UHUD Hotel *4]

  • 🏨 Hotel Madinah: ODST Almadinah / Setaraf ★★★
  • 🏨 Hotel Makkah: Pullman Zamzam / Setaraf ★★★★★

💰 Biaya Paket Umroh :

  • 🕌 Quad (sekamar berempat) → Rp 44.400.000 /orang
  • 👨‍👩‍👧 Triple (sekamar bertiga) → Rp 47.000.000 /orang
  • 👥 Double (sekamar berdua) → Rp 51.600.000/orang

🌟 [ PAKET RAHMAH Hotel *5 ]

  • 🏨 Hotel Madinah: Al Haram / Setaraf ★★★★★
  • 🏨 Hotel Makkah: Pullman Zamzam / Setaraf ★★★★★

💰 Biaya Paket Umroh :

  • 🕌 Quad (sekamar berempat) → Rp 48.000.000 /orang
  • 👨‍👩‍👧 Triple (sekamar bertiga) → Rp 51.500.000/orang
  • 👥 Double (sekamar berdua) → Rp 57.900.000 /orang

🎁 Perlengkapan & Handling GRATIS!
📞 Segera daftar sekarang & dapatkan promo terbaik hanya di Alhijaz Indowisata!

Paket Plus Thaif 2025 Hotel Madinah Ods Al Madinah *3 / Setaraf

Hotel Madinah Ods Al Madinah *3 / Setaraf

Fasilitas Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Pesawat Paket Umroh Plus Thaif 2025 Saudia Airlines 

Pesawat Saudia Airlines 

Ittinerary Biaya Umroh 2025 Promo Plus Mesir

Kamis, 20 Nov ‘25 Jakarta (Hari 0)

  • 19.50 Rombongan tiba dan berkumpul di gate 2 tiang A Terminal 3 Bandara International Soekarno Hatta, makan malam di café Zukafia
  • 20.50 Pengarahan , pembagian paspor , do’a dan foto bersama
  • 21.50 Profiling ke counter airlines dan kemudian langsung masuk menuju imigrasi

Jum’at, 21 Nov ‘25 Jakarta – Cairo (Hari 1)

  • 00.50 Dengan pesawat Egypt Airlines MS978 jamaah berangkat menuju Cairo
  • 07.30 Tiba di Cairo
    Setelah kunjungan, transfer ke Museum Papirus (di mana Anda bisa melihat
    cara pembuatan papirus di Mesir kuno) & Pabrik Parfum (di mana Anda bisa melihat
    cara pembuatan parfum di Mesir kuno).
  • Anda dapat masuk ke dalam Piramida Besar dengan biaya tambahan (20 USD per orang, opsional).
  • Naik unta di lokasi Panorama dengan biaya tambahan (20 USD per orang, opsional).
  • Transfer ke kunjungan Masjid El Saida Nafisa, Masjid El Saida Sokaina, Masjid El Saida Roqaia, dan mengakhiri tur dengan mengunjungi Makam saidah zainab
  • Setelah antri imigrasi, ambil bagasi masing-masing lalu bertemu dengan guide
  • Citytour kota Giza mengunjungi Piramida (bangunan monumental di Cairo/makam para raja Mesir kuno), sphinx (patung singa berkepala manusia), serta pabrik papyrus
  • 16.00 Menuju untuk istirahat di hotel

Sabtu, 22 Nov ‘25 Cairo (Hari 2)

  • 07.00 Sarapan di hotel , menuju Alexandria : The Mosque of Nabi Daniel & Lukman Al Hakim, Imam Busiri Mosque, The Qait Bay Fort ( benteng pertahanan dari serangan laut) , Abbu Alabbas Mosque, Pompey’s Pillar Kembali ke Cairo

Ahad, 23 Nov ‘25 Cairo – Jeddah – Medinah (Hari 3)

  • 07.00 Sarapan di hotel dan cek out
  • 08.30 Visit Tour : El Emam El Shafei, El Sayeda Zeinab, El Hussein dan El Azhar Mosque , National
    Museum of Egyptian Civilation ( Museum peradaban Mesir)
  • 11.00 Pengantaran ke bandara Cairo menuju Jeddah
  • 14.20 Dengan pesawat Egipht airlines MS 671 jamaah menuju Jeddah
  • 17.30 Tiba di Jeddah , antre imigrasi, melanjutkan perjalanan menuju Medinah dengan bus ( estimasi 6 jam)

Senin, 24 Nov ‘25 Medinah (Hari 4)

  • 01.00 Tiba di Medinah, cek in dan istirahat
  • 07.00 ziarah Raudhah (Taman Surga yang berada di dalam Masjid Nabawi) dan berziarah ke Makam Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi Wassalam dan kedua sahabatnya Radiyallahu Anhuma yaitu Abu Bakar Asshidiq dan Umar bin Khattab (kondisional).
  • 16.00 Ziarah sekitar masjid nabawi yaitu ke makam Baqi, masjid abu bakar, masjid ali bin abi tholib, masjid ghomamah dll (kondisional)
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.

Selasa, 25 Nov ‘25 Medinah (Hari 5)

  • 07.00 Ziarah Madinah antara lain : Sholat di Masjid Quba (Masjid pertama yang di bangun Rasulullah), melewati Masjid Jum’ah, melewati Masjid Qiblatain, melewati Masjid Tujuh (kawasan gabungan dari 7 mesjid kecil), ziarah ke Makam para Syuhada yg berada di antara Bukit Rumat (Bukit Tempat Pemanah kaum muslimin) dan Jabal Uhud (gunung tempat terjadinya perang Uhud yang dijanjikan Allah merupakan bukit yang ada di Surga) dan belanja Pasar Kurma (pasar di tengah kebun kurma yang menjual oleh-oleh jamaah seperti kurma, zaitun, coklat, kismis, dll (kondisional)
  • 16.00 Manasik/ pembekalan umrah
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.

Rabu, 26 Nov ‘25 Medinah – Mekkah (Hari 6)

  • 09.00 Koper diletakkan di depan kamar masing-masing
  • 14.00 Check out hotel menuju Bir ali untuk miqot lalu menuju stasiun kereta cepat tujuan Mekkah
  • 19.00 Setelah sampai hotel di Mekkah, check in, makan malam selanjutnya berkumpul di lobby untuk bersama-sama menuju Masjidil Harom untuk
  • melaksanakan Sholat Maghrib & Isya (jama’ Takhir) Serta
  • melaksanakan Rukun Umroh (Tawaf, Sa’i dan Tahallul) (kondisional).

Kamis, 27 Nov ‘25 Mekkah (Hari 7)

  • 09.00 Tawaf Sunnah dan mengenal tempat-tempat ijabah di area Ka’bah ( hajar aswad , hijr Ismail, Maqom Ibrahim , Rukun Zamani dll) ( kondisional)
  • Melaksanakan sholat Fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram

Jum’at, 28 Nov ‘25 Mekkah (Hari 8)

  • 16.00 Tawaf Sunnah dan mengenal tempat-tempat ijabah di area Ka’bah ( hajar aswad , hijr Ismail, Maqom Ibrahim , Rukun Zamani dll) ( kondisional)
    Melaksanakan sholat Jum’at dan sholat Fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram

Sabtu, 29 Nov ‘25 Mekkah (Hari 9)

  • 07.00 Ziarah kota Mekkah ke Jabal Tsur (Tempat bersembunyinya Rasulullah saat dikerja kaum Quraisy), Padang Arafah (tempat wukuf jamaah haji), Jabal Rahmah (Tempat yang diyakini merupakan bertemunya Nabi Adam dan Siti Hawa), melewati Muzdalifah (Tempat mabit & ambil batu untuk lontar jumrah jamaah haji), melewati Mina (Tempat mabit & lontar jumrah jamaah haji), melewati Jabal Nur/Gua Hira (Gua tempat turunnya wahyu yang pertama untuk Rasulullah) &Ambil miqat di Ji’ranah untuk menunaikan ibadah
  • Umrah ke-2 (bagi yang berkenan) kemudian kembali ke hotel. (kondisional)
  • 13.00 Setelah makan siang jamaah berkumpul di lobby menuju Masjidil Haram untuk Sholat
  • Dhuhur di
    Masjidil haram dan melaksanakan umroh ke-2 (bagi yang berkenan saja ).
    Melaksanakan sholat Fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram

Ahad, 30 Nov ‘25 Mekkah (Hari 10 )

  • 07.00 Citytour ke Kota Thaif antara lain, Masjid Abdullah ibn Abbas, Masjid Al-ku’aa, Masjid Qantharah/Al-Madhoun dan penyulingan mawar, (Kondisional).
  • 12.00 Makan siang nasi mandi (menu arab) di kota Taif Kemudian kembali ke kota Mekkah
  • 18.00 Tiba di Mekkah
    Melaksanakan sholat fadhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram.

Senin, 01 Dec ‘25 Mekkah – Jeddah (hari 12)

  • 09.00 koper diletakkan di depan kamar masing-masing, lalu tawaf wada, menunggu waktu Sholat
    Dhuhur di masjidil haram ( jama’ taqdim dengan Ashar)
  • 14.00 Cek out hotel dan Rombongan bersiap-siap untuk berangkat menuju Jeddah untuk City Tour ke museum al ahmoodi, melewati masjid Qishos dan berbelanja pasar cornice (Kondisional).
  • 19.00 Makan malam di Resto Alromasia
  • 22.30 Menuju bandara King Abdul Aziz Jeddah untuk kembali ke tanah air

Selasa, 02 Dec ‘25 Jeddah – Cairo – Jakarta (hari 12)

  • 03.30 Dengan pesawat Egipt Airlines MS 664 menuju Cairo ( transit)
    04.45 Tiba di Cairo
    07.35 Melanjutkan perjalanan ke tanah air dengan pesawat Egipt Airlines MS 977
  • 22.50 insya Allah Tiba di terminal 3 Bandara Soekarno–Hatta dengan selamat.
  • Dengan mengucapkan Alhamdulillahi Robbil Alamiin Kita sampai di Tanah Air.
  • Terima kasih telah mempercayakan PT. Alhijaz Indowisata sebagai agen perjalanan anda. Semoga Ibadah Umroh kita Mabrur. Amin.
umroh plus turki cappadocia asli-8

Biaya Umroh Promo 2025 Plus Turki 

Biaya Umroh Promo 2025 Plus Turki Cappadocia

✈️ Pesawat Saudia Airlines

✈️ Berangkat:

  • 30 NOV 2025, 00.40 – 06.40 / 09.55 – 14.00 / 13.45 – 17.20 (+6)
    SV 827/257/258 — CGK–JED / JED–IST / IST–MED*

🛬 Pulang:

  • 13 DES 2025, 18.30 – 08.15 (+1)
    SV 816 — JED–CGK

🌟 Fasilitas Hotel & Biaya PaketUumroh

Biaya Paket Hemat Hotel *4

  • 🏨 Hotel Madinah: Durrat Al Eiman / Setaraf [3★]
  • 🏨 Hotel Mekkah: Maysan Al Maqam ex Fajar Badea 2 / Setaraf [3★]
  • 🏨 Hotel Bursa: Anemon Bursa Otel [4★]
  • 🏨 Hotel Istanbul: Ramada Alibeykoy / Setaraf [4★]
  • 🏨 Hotel Cappadocia:Emin Kocak Hotel [5★]
  • 🏨 Hotel Ankara: Turist Hotel [4★]

💰 Biaya Paket Umroh:

  • Quad → Rp 36.500.000 / per orang
  • Triple → Rp 37.500.000 / per orang
  • Double → Rp 39.500.000 / per orang

[ Paket Uhud ( Hotel *4) ]

  • 🏨 Hotel Madinah: Al Ritz Al Madinah [4★]
  • 🏨 Hotel Mekkah: Prestige ex Elaf Al Mashaer [5★]
  • 🏨 Hotel Bursa: Anemon Bursa Otel [4★]
  • 🏨 Hotel Istanbul: Ramada Alibeykoy / Setaraf [4★]
  • 🏨 Hotel Cappadocia: Emin Kocak Hotel [5★]
    🏨 Hotel Ankara: Turist Hotel [4★]

💰 Biaya Paket Umroh

  • Quad → Rp 40.500.000 / per orang
  • Triple → Rp 41.700.000 / per orang
  • Double → Rp 44.700.000 / per orang

🎁 Perlengkapan & Handling: GRATIS!

Hotel Madinah ODST Al Madinah  setara f3 / Setaraf

Hotel Madinah ODST Al Madinah  setara f3 / Setaraf

Fasilitas Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Pesawat  Saudia Airlines 

Pesawat  Saudia Airlines 

Ittinerary Biaya Umroh 2025 Promo Plus Turki Cappadocia 16 Hari 2025

Selasa, 16 Dec ‘25 Jakarta (Hari 0)

  • 19.40 Tiba di hotel Anara Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, pembagian idcard, makan malam
  • 20.40 Pengarahan , pembagian paspor , do’a dan foto bersama
  • 21.40 Profiling ke counter airlines dan kemudian langsung masuk menuju imigrasi

Rabu, 17 Dec ‘25 Jakarta – Jeddah – Istanbul – Bursa (Hari 1)

  • 00.40 Jemaah berangkat menuju Jeddah (transit) dengan pesawat Saudi Arabia Airlines SV 827
  • 06.40 Insyaa allah akan tiba di bandara King Abdulaziz Jeddah
  • 09.55 Melanjutkan perjalanan menuju Istanbul dengan pesawat Saudi Arabia airlines SV 257
  • 14.00 Sampai Istanbul, menuju Bursa (estimasi perjalanan 2 jam)
  • 18.00 Tiba dan istirahat di hotel Bursa

Kamis, 18 Dec ‘25 Bursa – Cappadocia (Hari 2)

  • 07.00 Sarapan di hotel & cek out
    07.30 Citytour ke Grand Mosque (masjid agung dengan 20 kubah), Tophane Complex & Ottoman clock tower, Osmangazi tomb, Silk Market (Toko sutera) dan belanja oleh-oleh di Turkish Delight Shop (kondisional)
  • 14.00 Menuju Cappadocia
  •  
  • 20.30 Tiba dan istirahat di hotel Cappadocia

Jum’at, 19 Dec ‘25 Cappadocia (Hari 3)

  • 07.00 Sarapan di hotel
  • 08.30 Setelah sarapan pagi, mengunjungi Underground City (tempat tinggal bawah tanah/goa) , Goreme Valley (lembah dengan pemandangan yang unik), Avanos pottery Village (Kerajian tanah liat), Jewelry shop (toko perhiasan)
  • 13.30 Pigeon Valley (Lembah merpati), Ucisar Castle Village (hamparan batu yang menyerupai bentuk kastil, Pottery Shop (toko kerajian keramik) , dan Turkish carpet (kondisional)
  • Optional tour : Hot air ballon dan jeep safari (biaya masing-masing)

Sabtu, 20 Dec ‘25 Cappadocia – Ankara (Hari 4)

  • 07.00 Sarapan di hotel dan cek out, menuju ankara
  • 08.00 Citytour ke MT. Erciyes with cable car free snow time ( bermain salju) , lalu ke Tuz golu/salt lake, menuju Ankara
    18.00 Tiba lalu istirahat di hotel Ankara

Ahad, 21 Dec ‘25 Ankara – Istanbul (Hari 5)

  • 07.00 Sarapan di hotel dan Cek out
  • 08.00 Menuju Istanbul
  • 14.30 Tour Bosphorus dengan private Cruice (Berlayar menikmati pemandangan kota Istanbul 2 sisi Eropa dan Asia) , Ayyub Al anshari Mosque, shopping di Istiklal, dan taksim area
  • 20.30 Tiba di hotel Istanbul dan istirahat

Senin, 22 Dec ‘25 Istanbul (Hari 6)

  • 07.00 Sarapan di hotel
  • 08.30 Tour : mengunjungi Turkish Leather Shop (Toko jaket kulit), Blue Mosque (Mesjid yangdihiasi ukiran keramik biru yang indah di dalamnya), Hippodrome (Lapangan yang digunakan untuk pacuan kuda dan perang gladiator pada masa romawi) dan Topkapi palace (Museum barang peninggalan Rasulullah dan sahabat seperti pedang, jubah, dll)
  • 13.30 Tour : Hagia sophia (Museum yang awalnya gereja katolik dan bangunan terbesar di dunia kala itu, lalu saat diduduki oleh dinasti otoman diubah menjadi Mesjid)
  • 19.30 Tiba di hotel

Selasa, 23 Dec ‘25 Istanbul – Medinah (Hari 7)
07.00 Sarapan di hotel dan Cek out

  • 09.30 Menuju bandara Istanbul
  • 13.45 Dengan pesawat Saudi arabia airlines menuju Madinah
  • Dengan pesawat Saudi arabia airlines SV 258
  • 17.20 Sampai di bandara Mohammad bin Abdulaziz
  • 19.20 Sampai di hotel Medinah, melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.

Rabu, 24 Dec ‘25 Medinah (Hari 8)

  • 07.00 ziarah Raudhah (Taman Surga yang berada di dalam Masjid Nabawi) dan berziarah ke Makam Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi Wassalam dan kedua sahabatnya Radiyallahu Anhuma yaitu Abu Bakar Asshidiq dan Umar bin Khattab (kondisional).
  • 16.00 Ziarah sekitar masjid nabawi yaitu ke makam Baqi, masjid abu bakar, masjid ali bin abi tholib, masjid ghomamah dll (kondisional)
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.

Kamis, 25 Dec ‘25 Medinah (Hari 9)

  • 07.00 Ziarah Madinah antara lain : Sholat di Masjid Quba (Masjid pertama yang di bangun Rasulullah), melewati Masjid Jum’ah, melewati Masjid Qiblatain, melewati Masjid Tujuh (kawasan gabungan dari 7 mesjid kecil), ziarah ke Makam para Syuhada yg berada di antara Bukit Rumat (Bukit Tempat Pemanah kaum muslimin) dan Jabal Uhud (gunung tempat terjadinya perang Uhud yang dijanjikan Allah merupakan bukit yang ada di Surga) dan belanja Pasar Kurma (pasar di tengah kebun kurma yang menjual oleh-oleh jamaah seperti kurma, zaitun, coklat, kismis, dll (kondisional)
  • 16.00 Manasik / pembekalan umrah
    Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.

Jum’at, 26 Dec ‘25 Medinah – Mekkah (Hari 9)

  • 09.00 Koper diletakkan di depan kamar masing-masing
  • Melaksanakan sholat Jum’at di Masjid Nabawi ( jama’ taqdim dengan Ashar)
  • 14.00 Check out hotel menuju Bir ali untuk miqot lalu menuju stasiun kereta tujuan
  • Mekkah
    20.00 Setelah sampai hotel di Mekkah, check in, makan malam selanjutnya berkumpul di lobby untuk bersama-sama menuju Masjidil Harom untuk melaksanakan Sholat Maghrib & Isya (jama’ Takhir) Serta
  • melaksanakan Rukun Umroh (Tawaf, Sa’i dan Tahallul) (kondisional).

Sabtu, 27 Dec ‘25 Medinah – Mekkah (Hari 10)

  • 16.00 Tawaf Sunnah dan mengenal tempat-tempat ijabah di area Ka’bah ( hajar aswad , hijr Ismail,
    Maqom Ibrahim , Rukun Zamani dll) ( kondisional)
  • Melaksanakan sholat Fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram

Ahad, 28 Dec ‘25 Mekkah (Hari 11)

  • 07.00 Ziarah kota Mekkah ke Jabal Tsur (Tempat bersembunyinya Rasulullah saat dikerja kaum Quraisy), Padang Arafah (tempat wukuf jamaah haji), Jabal Rahmah (Tempat yang diyakini merupakan bertemunya Nabi Adam dan Siti Hawa), melewati Muzdalifah (Tempat mabit & ambil batu untuk lontar jumrah jamaah haji), melewati Mina (Tempat mabit & lontar jumrah jamaah haji), melewati Jabal Nur/Gua Hira (Gua tempat turunnya wahyu yang pertama untuk Rasulullah) &Ambil miqat di Ji’ranah untuk menunaikan ibadah Umrah ke-2 (bagi yang berkenan) kemudian kembali ke hotel. (kondisional)
  • 13.00 Setelah makan siang jamaah berkumpul di lobby menuju Masjidil Haram untuk Sholat Dhuhur di
    Masjidil haram dan
  • melaksanakan umroh ke-2 (bagi yang berkenan saja ).
  • Melaksanakan sholat Fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram

Senin, 29 Dec ‘25 Mekkah (Hari 12)

  • 07.00 Ziarah ke Makam Ma’la lalu mengunjungi Museum Wahyu/Hira (museum yang menampilkan animasi turunnya wahyu lalu berbelanja di pasar Kakiyah (Kondisional).
    Miqot di Tan’im Melaksanakan sholat fadhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram.

Selasa, 30 Dec ‘25 Mekkah (Hari 13)

  • 08.00 Tawaf Sunnah dan mengenal tempat-tempat ijabah di area Ka’bah ( hajar aswad , hijr Ismail, Maqom Ibrahim , Rukun Zamani dll) ( kondisional)
  • Melaksanakan sholat Fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil Haram

Rabu, 31 Dec ‘25 Mekkah – Jeddah – Jakarta (hari 14)

  • 03.00 koper diletakkan di depan kamar masing-masing, lalu tawaf wada, menunggu waktu SholatSubuh di masjidl haram
  • 10.00 Cek out hotel menuju Jeddah untuk citytour ke museum Al ahmoodi ( peradaban Arab kuno) , melewati masjid Qishos lalu shopping di Cornice ( kondisional)
  • 13.30 Menuju bandara King Abdul Aziz Jeddah untuk kembali ke tanah air
  • 18.30 Dengan pesawat Saudi Arabia Airlines SV 816 jamaah kembali ke tanah air

Kamis, 01 Jan ‘26 (hari 15)

  • 08.15 insya Allah Tiba di terminal 3 Bandara Soekarno–Hatta dengan selamat.
  • Dengan mengucapkan Alhamdulillahi Robbil Alamiin Kita sampai di Tanah Air. Terima kasih telah mempercayakan PT. Alhijaz Indowisata sebagai agen perjalanan anda. Semoga Ibadah Umroh kita Mabrur. Amin.
  • jadwal sewaktu-waktu bisa berubah mengikuti peraturan di negara Saudi Arabia, Indonesia dan maskapai
Biaya Umroh Murah 2025 Plus Thaif (KC)

Biaya Umroh  2025 Promo Plus Thaif (KC)

Biaya Umroh Murah 2025 Plus Thaif (KC)-1

Biaya Umroh  2025 Promo Plus Thaif (KC)

Biaya Umroh Promo 2025 Bulan Desember 

Biaya Umroh  2025 Promo 9 Hari-3

Biaya Umroh Promo 2025 Paket 9 Hari

Biaya Umroh Promo 2025 Paket 9 Hari

🕋 Program PROMO UMROH EKONOMIS 9 HARI
✈️ Pesawat LION AIR – PROMO UMROH EKONOMIS 9 HARI

📅 Berangkat:

  • 🛫 31 Desember 2025, 09.10 – 15.20 JT 114 — CGK – JED

📅 Pulang:

  • 🛬 07 Januari 2026, 17.20 – 07.30 (+1) JT 115 — JED – CGK

🏨 Fasilitas Hotel

  • 🏨 Hotel Madinah: ODST Almadinah ★★★
  • 🏨 Hotel Makkah: Al Massa Grand ★★★★

💰 Biaya Paket:

  • 🕌 Quad (sekamar berempat) → Rp 26.500.000 /orang
  • 👨‍👩‍👧 Triple (sekamar bertiga) → Rp 27.500.000 /orang
  • 👥 Double (sekamar berdua) → Rp 29.000.000 /orang

🎁 Perlengkapan & Handling Gratis!

Paket Plus Thaif 2025 Hotel Madinah Ods Al Madinah *3 / Setaraf

Hotel Madinah Ods Al Madinah *3 / Setaraf

Fasilitas Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Hotel Mekkah Al Massa Grand *4 / Setaraf

Pesawat Paket Agustus 2025 Lion Airlines 

Pesawat Saudia Airlines 

Ittinerary Biaya Umroh Murah 2025 Paket 9 Hari

Rabu, 31 Des ‘25 Jakarta – Jeddah – Medinah (Hari 1)

  • 04.10 Rombongan tiba dan berkumpul di Lounge Palmeera gate 6 Terminal 2F Bandara Soekarno Hatta
  • Absensi dengan menyerahkan koper dan menerima idcard setelah itu jamaah istirahat dan makan
  • 05.10 Pengarahan, pembagian paspor dan bording pass serta doa pelepasan kemudian menuju ruang tunggu.
    09.10 Dengan pesawat Lion air JT 114 berangkat menuju Jeddah
  • 15.20 Tiba di bandara King Abdul Aziz Jeddah dilanjutkan naik bus menuju Medinah (estimasi 6 jam)
  • 23.20 Tiba di hotel, cek in dan istirahat

Kamis, 01 Jan ‘26 Medinah (Hari 2) 07.00 Ziarah

  • Madinah antara lain : Masjid Quba (Masjid pertama yang di bangun Rasulullah), melewati Masjid Jum’ah, Masjid Qiblatain, Masjid Tujuh (kawasan gabungan dari 7 mesjid kecil), ziarah ke Jabal Uhud (gunung tempat terjadinya perang Uhud yang dijanjikan Allah merupakan bukit yang ada di Surga) dan berbelanja di Pasar Kurma (pasar di tengah kebun kurma yang menjual oleh-oleh jamaah seperti kurma, zaitun, coklat, kismis, dll.
  • 16.00 ziarah sekitar masjid Nabawi yaitu ke makam baqi, masjid Abu Bakar, Masjid Ghamamah, Masjid Ali bin Abi Tholib dll
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjiid Nabawi.

Jum’at, 02 Jan ‘26 Medinah (Hari 3)

  • 07.00 Ziarah ke Makam Rasulullah Shalallahu ‘Alaihi Wassalam dan kedua sahabatnya Radiyallahu Anhuma yaitu Abu Bakar Assidiq dan Ummar bin Khattab (Taman Raudhah yang berada di dalam Masjid Nabawi /kondisional)
    Melaksanakan sholat Jum’at dan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail serta memperbanyak ibadah sunnah di Masjid Nabawi.
  • 16.00 Manasik / pembekalan umroh.

Sabtu, 03 Jan ‘26 Medinah – Mekah (Hari 4)

  • 09.00 Koper di siapkan di depan kamar masing-masing.
  • Sholat Sholat Dhuhur dan Ashar ( jama’ taqdim) di Masjid Nabawi, jamaah
    kembali ke hotel untuk makan siang,
  • 14.00 check out hotel menuju Mekkah (transit di Bir ali untuk miqot/niat umrah)
  • 20.30 Sampai hotel di Mekkah, check in, makan malam
  • selanjutnya berkumpul di lobby untuk bersama-sama menuju Masjidil Harom untuk melaksanakan
    Sholat Maghrib & Isya (jama’ Takhir) lalu
  • Umroh (Tawaf, Sa’i dan Tahallul) (kondisional).

Ahad, 04 Jan ‘26 Mekkah (Hari 5)

  • 09.00 Tawaf Sunnah dan mengenal tempat-tempat ijabah di aera Ka’bah diantara
    Hajar Aswad, Hijr Ismail, Maqom Ibrahim , Rukun Yamani dll ( kondisonal)
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil haram

Senin, 05 Jan ‘26 Mekkah (Hari 6)

  • 07.00 Ziarah ke Jabal Tsur (Tempat bersembunyinya Rasulullah saat dikerja kaum Quraisy), Padang Arafah (tempat wukuf jamaah haji), Jabal Rahmah (Tempat yang diyakini merupakan bertemunya Nabi Adam dan Siti Hawa), melewati Muzdalifah (Tempat mabit & ambil batu untuk lontar jumrah jamaah haji), Mina (Tempat mabit & lontar jumrah jamaah haji), Jabal Nur /Gua Hira (Gua tempat turunnya wahyu yang pertama untuk Rasulullah) &
  • ambil miqat di Ji’ranah untuk melaksanakan Ibadah Umrah kedua (Tawaf, Sai dan Tahallul). (Kondisional).
    13.00 Sampai di hotel makan siang lalu menuju
  • Masjidil Haram untuk Sholat Maghrib dan Isya kemudian bersama-sama
  • umrah ke-2 (bagi yang berkenan)
    Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil haram

Selasa, 06 Jan ‘26 Mekkah (Hari 7)

  • 09.00 Tawaf Sunnah dan mengenal tempat-tempat ijabah di aera Ka’bah diantara Hajar Aswad, Hijr Ismail, Maqom Ibrahim , Rukun Yamani dll ( kondisonal)
  • Melaksanakan sholat fardhu berjamaah, qiyamul lail dan memperbanyak ibadah sunnah di Masjidil haram

Rabu, 07 Jan ‘26 Mekkah – Jeddah (Hari 8)

  • 03.00 koper di letakkan di depan kamar masing-masing
    Jamaah melaksanakan tawaf Wada, menunggu waktu sholat Subuh
    berjamaaah di Masjidil Haram
  • 08.00 Cek out hotel dan Rombongan bersiap-siap untuk berangkat menuju Jeddah untuk City Tour ke museum al ahmoodi, melewati masjid Qishos dan berbelanja pasar cornice (Kondisional).
  • 12.20 menuju bandara King Abdulaziz Jeddah.
  • 17.20 Dengan pesawat Lion air JT 115 jamaah kembali ke tanah air

Kamis, 08 Jan ‘26 Jeddah – jakarta (hari 9)

  • 07.30 Tiba di terminal 2 Bandara Soekarno – Hatta
  • Dengan mengucapkan Alhamdulillahi Robbil Alamiin Kita sampai di Tanah Air.
  • Terima kasih telah mempercayakan PT. Alhijaz Indowisata sebagai agen perjalanan anda. Semoga Ibadah Umroh kita Mabrur. Amin.
    jadwal sewaktu-waktu bisa berubah mengikuti peraturan di negara Saudi Arabia, Indonesia dan maskapai

 

Biaya Umroh 2025 Promo 9 Hari-6

Biaya Umroh 2025 Promo 09 Hari

Biaya Umroh 2025 Promo 9 Hari-5

Biaya Umroh 2025 Promo 09 Hari

Biaya Umroh Murah 2025 09 Hari-4

Biaya Umroh 2025 Promo 09 Hari

Biaya Umroh 2025 Promo 9 Hari-7

Biaya Umroh 2025 Promo 09 Hari

Biaya Umroh Murah 2025 Plus Turki Cappadocia

Biaya Umroh 2025 Promo Plus Turki Cappadocia

Biaya Umroh Murah 2025 Plus Thaif 11 Hari

Biaya Umroh 2025 Promo Plus Thaif

Biaya Umroh Promo 2026 Bulan Januari 

Biaya Umroh Murah 2025 Plus Dubai

Biaya Umroh 2025 Promo Plus Dubai

Biaya Umroh 2025 Promo 9 Hari-8

Biaya Umroh 2026 Promo 09 Hari

Biaya Umroh Promo` 2026 Promo Maret

Biaya Umroh 2026 Promo Akbar 09 Hari-1

Biaya Umroh 2026 Promo Akbar 09 Hari

Biaya Umroh 2026 Promo Akbar 09 Hari-2

Biaya Umroh 2026 Promo Akbar 09 Hari

Syarat & Ketentuan Biaya Umroh

Biaya Umroh Sudah Termasuk

  • Tiket Pesawat PP Ekonomi Dari Jakarta
  • Hotel Mekkah
  • Hotel Madinah
  • Driver Dan Transportasi BUS AC
  • Makan Dan Minum ( Full Board )
  • Ustad Muthawif ( Bisa Bahasa Indonesia )
  • Air Zam Zam 5 Liter ( Jika Di Izinkan Dari maskapai )
  • Assuransi (Termasuk)

Biaya Umroh Belum Termasuk

  • Pembuatan Pasport
  • Suntik Meningitis Dan Vaksin Covid 19 Dosis Lengkap
  • Handling Dan Perlengkapan 1,5 Juta
  • Keperluan Pribadi Seperti Loundri, Kursi Roda ( Untuk Kebutuhan Khusus)

Persyaratan & Ketetntuan Umroh

  • Pasport Berlakuminimal 8 bulan sebelum berangkat,
  • Minimal 2 suku kata (Contoh : Achmad Abdullah)
  • Tidak ada Batasan Usia
  • Jamaah Usia > 60 Tahun Wajib Di Dampingi
  • Jamaah Berkebutuhan Khusus Wajb Di Dampingi ( Contoh Berkursi Roda
  • Buku Nikah Bagi Suami Istri Yang Bepergian ( Foto Copy )
  • Vaksin Covid 19 Dosis Lengkap, Maksimal 14 Hari Sebelum Keberangkatan
  • Pas Foto Berwarna Ukuran 4x 6( Sebanyak 2 Lembar ), Latar Belakang Putih, Tidak Berkaca Mata, Pria Kemeja Rapih Dan Wanita Wajib Berhijab
  • Dokumen dan Pelunasan Sudah Kami Terima Makismal 1 Bulan Sebelum Jadwal Keberangkatan
  • Membayar DP Sebesar RP. 9.000,000,-
  • Mengisi Surat Pernyataan

Pembatalan Paket Umroh

Bila Sesuatu Hal Terjadi Bagi Calon Jamaah UmrohDan Terpaksa Membatalkan Diri Maka Akan Di Kenakan Biaya Pembatalan SBB

  • Pembatalan Sebelum Issued Tiket Dan Visa Di Kenakan DP Hangus
    Pembatalan Setelah Pengurusan Visa Di Kenakan DP Hangus Dan Biaya Visa
  • Pembatalan Setelah Issued Tiket, Di Kenakan Biaya 100 %Harga Paket
  • Perhitungan Biaya Pembatalan Berdasarkan Dari Harga Paket

Biaya Umroh Promo 2025-2026 Paket Murah Alhijaz Indowisata : Lebih Hemat & Berkesan

Biaya Umroh Pomo adalah pilihan paket umroh dengan harga terjangkau yang tetap menyediakan fasilitas dan pelayanan berkualitas. Konsep ini ditujukan bagi jamaah yang ingin menunaikan ibadah ke Tanah Suci tanpa harus mengeluarkan biaya tinggi, namun tetap mendapatkan pengalaman spiritual yang maksimal. Keistimewaannya terletak pada kombinasi harga hemat, fasilitas layak, dan bimbingan ibadah yang sesuai syariat. Dengan kemajuan teknologi dan sistem layanan travel umroh profesional, biaya umroh kini bisa lebih efisien tanpa mengurangi kualitas. Bagi Anda yang menginginkan perjalanan ibadah yang nyaman dan terjangkau, memilih biaya umroh murah merupakan solusi terbaik.

Biaya umroh Promo 2025-2026 Paket Murah Alhijaz Indowisata kini semakin mudah dijangkau dengan hadirnya berbagai pilihan paket hemat dan ekonomis. Bagi Anda yang ingin menjalankan ibadah suci tanpa beban biaya tinggi, tersedia program lengkap yang dirancang sesuai kebutuhan jamaah Indonesia. Dengan sistem pembayaran yang fleksibel, layanan profesional, dan fasilitas mumpuni, umroh tidak lagi jadi impian yang tertunda.

Program Biaya Umroh Promo 2025-2026 Paket Murah Alhijaz Indowisata

Boaya Umroh Promo 2025-2026 Paket Murah Alhijaz Indowisata menawarkan berbagai pilihan Biaya Umroh untuk memenuhi kebutuhan dan preferensi setiap jamaah. Beberapa paket yang populer antara lain:

Mengapa Memilih Travel Alhijaz Indowisata?

Keunggulan Utama Kami yang Membedakan Memilih biro travel umroh adalah keputusan krusial yang membutuhkan kepercayaan penuh. Alhijaz Indowisata hadir dengan berbagai keunggulan yang telah terbukti nyata, menjadikan kami mitra terpercaya bagi ribuan jamaah. Inilah 7 alasan fundamental yang membuat Alhijaz Indowisata layak menjadi pilihan utama Anda untuk perjalanan suci:

  • Legalitas Resmi dan Kredibilitas Teruji Selama Puluhan Tahun: Ini adalah fondasi utama kepercayaan kami. Alhijaz Indowisata adalah biro perjalanan umroh yang memiliki lisensi resmi dari Kementerian Agama Republik Indonesia. Dengan pengalaman panjang selama 24 tahun (sejak tahun 2000), kami telah membangun reputasi yang sangat solid dan amanah di industri ini. Ribuan jamaah telah kami berangkatkan dengan selamat, nyaman, dan kembali dengan umroh mabrur. 
  • Pengalaman Luas dan Tim Profesional Berdedikasi: Kami memahami bahwa kelancaran ibadah sangat bergantung pada bimbingan yang tepat. Tim kami terdiri dari para ahli di bidang tour leader dan mutawwif (pembimbing ibadah) yang tidak hanya profesional tetapi juga sangat berdedikasi.
  • Pengalaman mendalam dalam membimbing jamaah, menguasai seluk-beluk rute ziarah, dan yang terpenting, mampu membimbing ibadah Anda sesuai sunnah. Kekhusyukan ibadah Anda adalah prioritas utama kami, dan tim kami siap mendampingi Anda di setiap langkah, dari persiapan hingga kepulangan.
  • Kepastian Jadwal Keberangkatan Tanpa Tunda: Kami dikenal dengan komitmen kuat kami terhadap kepastian jadwal. Semua keberangkatan yang telah diumumkan, termasuk untuk Biaya Umroh Murah 2025 yang promo maupun paket lainnya, adalah jadwal pasti dan terencana rapi. Hal ini meminimalkan risiko penundaan atau pembatalan yang bisa mengganggu perencanaan Anda. .
  • Fleksibilitas Pilihan Paket Umroh yang Sangat Beragam: Kami memahami bahwa setiap jamaah memiliki kebutuhan, preferensi, dan anggaran yang unik. Oleh karena itu, Alhijaz menawarkan rentang pilihan paket yang sangat luas, mulai dari yang paling ekonomis (Paket Umroh Promo 2025-2026 dengan harga 27 jutaan), paket reguler yang seimbang, hingga Umroh Plus yang kaya pengalaman. Kami juga memiliki paket khusus seperti Umroh Arbain dan Paket Umroh Hotel Bintang 5. 

Dapatkan Biaya Umroh Promo 2025-2026 Paket Murah Alhijaz !

Setiap Biaya Umroh 2025-2026 Paket Promo Alhijaz disusun dengan memperhatikan kenyamanan, kekhuyukan, kelengkapan layanan, serta efisiensi waktu dan biaya. Mulai dari bimbingan manasik, akomodasi representatif, hingga perjalanan spiritual yang berkesan, semua terintegrasi dalam program pilihan. Karena ibadah Anda adalah prioritas kami, setiap detail dirancang agar memberi ketenangan lahir dan batin bagi para tamu Allah. Tim kami yang profesional dan berpengalaman siap membantu Anda dalam setiap langkah perjalanan Umroh Anda, mulai dari pendaftaran hingga kepulangan. Kami juga menyediakan berbagai pilihan

Travel Umroh Alhiajz Indowisata menerima pendaftaran jamaah wilayah Jagodetabek di Paket Umroh Jakarta, Paket Umroh Bekasi, Paket Umroh Depok, Paket Umroh Bogor, Paket Umroh Tangerang

Biaya Umroh Promo 2025-2026 dengan durasi dan jadwal keberangkatan yang beragam, sehingga Anda dapat memilih paket yang sesuai dengan kebutuhan dan budget Anda.

Alhijaz Indowisata telah menjadi pilihan utama bagi banyak jamaah umroh karena reputasinya yang baik dalam memberikan layanan berkualitas, amanah, dan terpercaya. Dengan pengalaman bertahun-tahun, kami telah memberangkatkan ribuan jamaah ke Tanah Suci, membimbing mereka dalam perjalanan ibadah yang berkesan dan penuh makna. Selain menawarkan Biaya Umroh Promo 2025 yang sangat terjangkau, Alhijaz Indowisata juga menjamin kenyamanan dan keamanan selama perjalanan ibadah Anda. 

Jangan tunda lagi! Dapatkan penawaran spesial dan promo menarik untuk paket umroh 2025 di Alhijaz Indowisata. Segera daftarkan diri Anda dan dapatkan kesempatan untuk berangkat umroh dengan harga yang lebih terjangkau, nyaman, dan berkesan. Daftarkan diri Anda sekarang juga sebelum kehabisan! 

Kapan Waktu Termurah untuk Umroh? Mengoptimalkan Biaya Umroh Promo 2025–2026 

Menunaikan ibadah umroh adalah impian mulia setiap Muslim. Namun, sebelum berangkat ke Tanah Suci, salah satu pertimbangan utama yang perlu diperhatikan adalah biaya umroh. Banyak calon jamaah yang mencari tahu kapan waktu termurah untuk umroh agar bisa beribadah dengan tenang tanpa terbebani biaya besar. Memahami dinamika Biaya Umroh Murah 2025-2026 menjadi kunci untuk merencanakan perjalanan spiritual secara cerdas, aman, dan hemat.

Umrah (bahasa Arab: عمرة) merupakan ibadah yang sangat dianjurkan bagi umat Islam. Ibadah ini dilakukan dengan melaksanakan beberapa rangkaian ritual di Kota Makkah, terutama di Masjidil Haram, seperti thawaf, sa’i, dan tahallul. Walau bukan wajib seperti haji, namun keutamaan umroh sangat besar di sisi Allah SWT. (sumber: Wikipedia — Umrah).

Memahami Konsep High Season dan Low Season dalam Biaya Umroh Murah

Harga paket umroh sangat dipengaruhi oleh dinamika pasar, terutama oleh hukum permintaan dan penawaran. Saat permintaan jamaah meningkat (high season), maka harga melonjak karena keterbatasan tiket dan kamar hotel. Sebaliknya, di masa low season, harga lebih stabil dan banyak promo menarik. Mengetahui perbedaan dua musim ini sangat membantu Anda menemukan Biaya Umroh Murah 2025 yang optimal.

1. High Season (Musim Ramai) Umroh

High season adalah periode di mana permintaan umroh meningkat tajam. Pada waktu ini, biaya umroh bisa naik signifikan karena tingginya jumlah jamaah, keterbatasan hotel, dan maskapai penerbangan yang penuh. Berikut beberapa waktu yang termasuk dalam kategori high season:

  • Bulan Ramadhan: Inilah periode paling ramai dalam setahun. Banyak jamaah yang berlomba-lomba beribadah di Tanah Suci pada bulan suci ini karena pahala dilipatgandakan. Harga paket umroh bisa naik 2 hingga 3 kali lipat dari harga normal. Selain itu, animo tinggi juga membuat ketersediaan kamar hotel premium semakin terbatas.
  • Musim Liburan Sekolah (Juni–Juli dan Desember–Januari): Banyak keluarga memanfaatkan waktu liburan panjang untuk berumroh bersama. Akibatnya, harga tiket pesawat melonjak dan kamar hotel cepat penuh. Pada periode ini, biaya cenderung lebih mahal karena permintaan serentak dari banyak negara, termasuk Indonesia dan Malaysia.
  • Musim Dingin (November–Februari): Cuaca sejuk dan nyaman di Arab Saudi membuat banyak jamaah memilih periode ini untuk berangkat. Kondisi iklim yang tidak terlalu panas sangat ideal untuk ibadah di luar ruangan seperti thawaf dan sa’i, sehingga Biaya Umroh Murah sulit ditemukan di musim ini.
  • Menjelang Musim Haji (Syawal–Awal Dzulqa’dah): Walau bukan puncak musim, banyak jamaah yang mengambil kesempatan sebelum kuota haji dimulai. Karena permintaan masih tinggi, harga paket pun masih cenderung naik.

Secara umum, berangkat di high season memberikan kenyamanan dari sisi cuaca dan suasana ibadah, namun Anda harus siap dengan biaya umroh yang lebih tinggi.

2. Low Season (Musim Sepi) Umroh — Saat Terbaik Mendapatkan Biaya Umroh Murah

Low season adalah waktu ideal bagi jamaah yang ingin berangkat dengan biaya umroh terjangkau. Pada masa ini, permintaan menurun sehingga harga tiket, hotel, dan paket perjalanan menjadi lebih murah. Selain itu, suasana di Tanah Suci lebih tenang sehingga ibadah terasa lebih khusyuk.

Beberapa periode low season yang direkomendasikan adalah:

  • Setelah Musim Haji (Bulan Muharram dan Safar): Umumnya jatuh antara September–Oktober dalam kalender Masehi. Setelah musim haji selesai, jumlah jamaah berkurang drastis, membuat harga tiket dan hotel turun signifikan. Ini waktu terbaik untuk mendapatkan Biaya Umroh Murah 2025 dengan kenyamanan maksimal.
  • Pertengahan Tahun di Luar Libur Sekolah: Bulan Maret hingga awal April sering menjadi momen sepi jamaah. Anda bisa mendapatkan promo umroh hemat dari berbagai travel. Selain harga bersahabat, antrian di Masjidil Haram juga lebih longgar sehingga ibadah bisa dilakukan dengan tenang
  • Awal Tahun (antara Januari–Februari sebelum Ramadhan): Pada masa ini, banyak travel umroh menawarkan flash promo atau diskon besar untuk mengisi kuota. Jika Anda fleksibel dengan waktu keberangkatan, ini saat ideal untuk memesan paket umroh hemat.

Memilih waktu low season memberikan keuntungan ganda: biaya lebih murah dan suasana ibadah yang lebih tenang serta fokus.

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Biaya Umroh 2025-2026

Selain musim, beberapa aspek lain juga berperan besar dalam menentukan harga paket umroh 2025. Dengan memahami faktor-faktor ini, Anda bisa menyesuaikan pilihan paket sesuai kebutuhan dan anggaran.

1. Maskapai Penerbangan

Jenis penerbangan memiliki pengaruh signifikan terhadap total biaya umroh.

  • Penerbangan Langsung (Direct Flight): Lebih nyaman dan efisien waktu, biasanya menggunakan maskapai seperti Saudia Airlines atau Garuda Indonesia. Namun, harganya sedikit lebih tinggi.
  • Penerbangan Transit: Pilihan hemat bagi jamaah yang ingin biaya umroh lebih murah, meskipun waktu perjalanan lebih lama. Bagi sebagian jamaah, waktu transit justru bisa digunakan untuk istirahat.

2. Kualitas dan Lokasi Akomodasi

Hotel merupakan komponen terbesar dari biaya umroh.

  • Hotel Bintang 5 (Dekat Masjidil Haram/Nabawi): Memberikan kenyamanan ekstra, tapi dengan harga tinggi. Cocok untuk jamaah lansia yang ingin akses cepat ke masjid.
  • Hotel Bintang 3–4: Pilihan ideal untuk jamaah yang mencari keseimbangan antara kenyamanan dan harga paket umroh murah. Biasanya berjarak 300–700 meter dari masjid, namun fasilitasnya sudah sangat memadai.

Pemilihan hotel yang tepat dapat menghemat jutaan rupiah tanpa mengurangi kenyamanan ibadah.

3. Durasi Perjalanan Umroh

Durasi juga berpengaruh pada biaya umroh 2025. Paket umroh 9 hari lebih ekonomis dibanding 12 hari karena penginapan dan konsumsi lebih singkat. Namun, paket dengan durasi lebih panjang memberikan waktu ibadah dan ziarah yang lebih luas. Banyak jamaah memilih paket 12 hari agar bisa menikmati ziarah Madinah dan Makkah dengan lebih santai tanpa terburu-buru.

4. Jenis Paket Umroh

Jenis paket menentukan total biaya yang Anda keluarkan:

  •  Paket Promo: Biasanya ditawarkan saat low season. Fasilitas standar, namun tetap nyaman. Ideal bagi jamaah yang fokus beribadah dengan biaya umroh murah.
  • Paket Reguler: Memberikan fleksibilitas tanggal dan pilihan hotel lebih luas.
  • Paket Plus: Menambahkan wisata tambahan seperti Turki, Dubai, atau Mesir. Harganya lebih tinggi, tapi cocok untuk jamaah yang ingin pengalaman spiritual sekaligus wisata Islami.

5. Kurs Mata Uang dan Kebijakan Pemerintah

Fluktuasi nilai tukar Rupiah terhadap Dolar AS atau Riyal Saudi sangat berpengaruh. Jika Rupiah melemah, otomatis harga paket umroh naik. Selain itu, pajak VAT, biaya visa, dan kebijakan baru dari Pemerintah Arab Saudi juga dapat memengaruhi biaya. Maka, penting untuk memesan paket umroh lebih awal agar terhindar dari kenaikan harga mendadak.

Tips Mendapatkan Biaya Umroh Murah 2025 yang Optimal

Agar Anda bisa berangkat dengan biaya umroh terjangkau, berikut beberapa strategi efektif:

1. Pesan Jauh Hari (Early Bird):

  • Banyak travel, termasuk Alhijaz Indowisata, memberikan potongan harga hingga jutaan rupiah bagi jamaah yang mendaftar lebih awal. Semakin cepat mendaftar, semakin besar peluang mendapatkan harga termurah.

2. Pilih Waktu Low Season:

  • Bulan Muharram atau Safar adalah waktu terbaik untuk mendapatkan Biaya Umroh Murah. Selain harga yang lebih bersahabat, ibadah juga terasa lebih tenang.

3. Manfaatkan Promo Khusus:

  • Travel terpercaya seperti Alhijaz Indowisata sering memberikan promo umroh 2025 mulai dari 27 jutaan. Promo ini biasanya terbatas, jadi penting untuk memantau jadwalnya.

4. Pilih Paket Reguler atau Promo Ekonomis:

  • Tidak perlu memilih hotel termewah jika tujuan utama adalah ibadah. Paket umroh bintang 3–4 sudah sangat nyaman dengan harga hemat.

5. Pastikan Travel Resmi dan Amanah:

  • Pastikan travel Anda memiliki izin resmi dari Kemenag RI. Alhijaz Indowisata berpengalaman lebih dari 24 tahun dan dipercaya ribuan jamaah setiap tahun.

Rencanakan Biaya Umroh 2025–2026 Paket Promo Anda dengan Bijak

Menentukan waktu terbaik dan mempersiapkan Biaya umroh murah 2025–2026 sejak awal adalah langkah bijak untuk mendapatkan perjalanan ibadah yang hemat namun tetap berkualitas. Banyak calon jamaah yang berhasil berangkat lebih cepat dan dengan biaya lebih ringan berkat perencanaan yang matang. Dengan memanfaatkan paket umroh promo yang ditawarkan pada musim low season, Anda bisa berangkat lebih tenang tanpa perlu menunggu terlalu lama atau mengeluarkan biaya berlebih.

Selain itu, memilih travel umroh murah yang memiliki izin dari Kementerian Agama menjadi hal penting agar seluruh proses berjalan aman dan terjamin. Biaya umroh Promo 2025–2026 kini banyak tersedia dengan fasilitas hotel nyaman, bimbingan ibadah profesional, serta penerbangan maskapai ternama. Pastikan Anda memesan lebih awal untuk mendapatkan harga terbaik dan memastikan jadwal keberangkatan sesuai rencana.

Kini saatnya mewujudkan niat suci ke Tanah Suci dengan lebih terencana. Alhijaz Indowisata sebagai travel resmi berpengalaman lebih dari 20 tahun siap menjadi mitra terpercaya dalam perjalanan ibadah Anda. Dengan layanan profesional, transparan, dan penuh dedikasi, perjalanan umroh Anda akan terasa aman, lancar, dan penuh keberkahan. Daftar sekarang dan nikmati biaya umroh terjangkau 2026 yang memberikan pengalaman spiritual tak terlupakan bersama keluarga tercinta.

Menunaikan ibadah umroh tidak harus mahal. Melalui program Biaya Umroh promo 2025–2026, jamaah kini bisa berangkat dengan tenang dan hemat tanpa mengorbankan kenyamanan. Dengan fasilitas premium, hotel strategis, serta bimbingan ibadah lengkap, perjalanan ini dirancang untuk memberikan pengalaman spiritual yang khusyuk dan penuh makna. Keunggulan utama dari paket umroh promo hemat ini terletak pada layanan profesional dan transparansi biaya yang membuat jamaah merasa aman sejak proses pendaftaran hingga kepulangan.

Selain itu, Alhijaz Indowisata memastikan setiap program biaya umroh promo 2025=2026 memberikan nilai lebih bagi jamaah—baik dari segi harga, jadwal keberangkatan, maupun pelayanan di Tanah Suci. Setiap detail perjalanan telah disusun dengan manajemen yang profesional agar jamaah bisa fokus beribadah tanpa harus memikirkan hal teknis. Dengan dukungan tim berpengalaman dan pembimbing bersertifikat, setiap momen ibadah di Makkah dan Madinah menjadi lebih bermakna dan berkesan.

Kini saatnya Anda mewujudkan impian menuju Baitullah dengan biaya umroh murah dan fasilitas lengkap. Jangan tunda niat baik Anda, segera manfaatkan promo paket umroh 2026 super hemat bersama Alhijaz Indowisata. Nikmati kemudahan pendaftaran, serta keberangkatan pasti di tahun 2026. Raih ketenangan hati, pengalaman spiritual yang mendalam, dan keberkahan perjalanan yang tak ternilai.

❓ FAQ Biaya Umroh 2025–2026 Promo Super Hemat 20 Jutaan

1. Umroh paling murah di bulan apa?

Biaya Umroh Paling Murah biasanya tersedia di bulan Januari, Februari, Mei, dan Oktober, yaitu di luar musim liburan dan Ramadhan. Pada bulan-bulan ini, biaya lebih hemat karena permintaan lebih rendah dan maskapai sering memberikan tarif promo.

2. Bagaimana cara umroh yang murah?

Untuk mendapatkan Biaya Umroh Murah, pilihlah Paket Umroh Promo, berangkat di luar musim puncak, dan gunakan travel berizin seperti Alhijaz Indowisata. Booking lebih awal, manfaatkan diskon grup, serta pilih hotel bintang 3 agar tetap nyaman namun hemat biaya.

3. Berapa biaya umroh Promo 2025 untuk 1 orang?

Biaya Umroh Promo 2025–2026 Paket Murah Super Hemat Bersama Alhijaz Indowisata harga mulai Rp 24 jutaan hingga Rp 28 jutaan (sekamar berempat) tergantung hotel, tipe kamar (Quad, Triple, atau Double), tanggal keberangkatan, jenis paket dan fasilitas yang dipilih.

5. Berapa Biaya umroh promo 2025?

Biaya umroh promo 2025 di Alhijaz mulai dari Rp24.000.000, sudah termasuk tiket pesawat PP, hotel bintang 3 di Makkah & Madinah, visa umroh, transportasi lokal, makan 3x sehari, pembimbing ibadah, serta perlengkapan dan handling bandara.

6. Berapa Biaya umroh 2 orang?

Jika mengambil paket Double (sekamar berdua), biaya umroh 2025 untuk 2 orang sekitar Rp58.000.000 (Rp29.000.000 x 2), dengan fasilitas hotel lebih privat dan nyaman.

7. Berapa Biaya umroh 3 orang?

Untuk sekamar bertiga (Triple), total biaya umroh untuk 3 orang adalah sekitar Rp82.500.000 (Rp27.500.000 x 3), cocok untuk keluarga kecil atau teman dekat.

8. Berapa biaya umroh 4 orang?

Jika memilih kamar Quad (berempat), total biaya umroh untuk 4 orang sekitar Rp106.000.000 (Rp26.500.000 x 4), pilihan paling hemat untuk grup keluarga.

9. Berapa biaya umroh 5 orang?

Untuk 5 orang, bisa memilih kombinasi kamar Quad dan Triple. Contoh: 2 orang sekamar Double + 3 orang sekamar Triple = Rp29.000.000 x 2 + Rp27.500.000 x 3 = Rp140.500.000 total biaya umroh 5 orang tahun 2025.

10. Biaya umroh promo meliputi apa saja?

Biaya umroh promo umumnya sudah mencakup komponen-komponen berikut:

  • Tiket pesawat pulang-pergi (PP) kelas ekonomi
  • Visa umroh resmi dari pemerintah Arab Saudi
  • Akomodasi hotel di Makkah dan Madinah (bintang 3 atau sesuai paket)
  • Transportasi lokal (bus AC antar kota dan ziarah)
  • Makan 3 kali sehari selama di Tanah Suci
  • Pembimbing ibadah dan muthawwif berpengalaman
  • Perlengkapan umroh (koper, kain ihram/mukena, buku panduan, dll)
  • Handling bandara dan layanan administrasi keberangkatan

Namun, perlu diperhatikan bahwa Biaya Umroh 2026 tidak termasuk: pembuatan paspor, vaksin meningitis, kelebihan bagasi, keperluan pribadi, serta belanja oleh-oleh. Pastikan Anda mengecek rincian lengkap dari travel agent sebelum mendaftar.

11. Berapa DP (uang muka) untuk daftar umroh promo 2026?

DP umroh promo biasanya berkisar Rp 5 juta–Rp 10 juta untuk mengamankan kursi keberangkatan. Pelunasan dilakukan paling lambat 1–2 bulan sebelum jadwal berangkat ke Tanah Suci.

12. Apa perbedaan umroh reguler dan umroh plus 2026?

Umroh reguler hanya berfokus pada ibadah di Makkah dan Madinah, sedangkan umroh plus menambahkan wisata religi seperti Thaif, Dubai, atau Turki. Biayanya lebih tinggi sekitar Rp 5–10 juta dari paket reguler.

13. Apakah biaya umroh promo 2026 berbeda di setiap bulan?

Ya, Biaya Umroh promo 2026 berbeda tergantung musim. Umroh Ramadhan dan Syawal 2026 umumnya lebih mahal karena tingginya permintaan. Sementara awal musim (Agustus–November 2025) biasanya memiliki tarif promo yang lebih hemat.

14. Kapan waktu terbaik untuk mendapatkan biaya umroh murah 2026?

Waktu terbaik untuk mendapatkan biaya umroh promo dengan harga hemat adalah awal musim umroh, yakni Agustus hingga November 2025. Pada periode ini, jamaah bisa menikmati harga promo sebelum lonjakan menjelang Ramadhan.